Kelas Karir

Menawarkan pengalaman persiapan karier kepada anak-anak yang seringkali membingungkan di dunia saat ini. Pogram ini bertujuan untuk menjelaskannya kepada anak-anak, sehingga mereka dapat membuat pilihan yang tepat saat melanjutkan sekolah atau kuliah. Anak-anak juga akan memperoleh pemahaman tingkat makro tentang cara kerja industri atau bisnis tertentu. Magang paruh waktu juga akan ditawarkan selama liburan sekolah.

  • Terbuka untuk kelompok umur: 12 – 16 tahun
  • Waktu dan detail: silakan periksa di kalender
  • Sertifikat penyelesaian akan diberikan setelah selesai program.